Pelatihan

Bapak Rudy Suryanto adalah seorang trainer yang telah memiliki jam terbang cukup tinggi. Pelatihan-pelatihan beliau pernah berikan dapat dikategorikan sebagai berikut. Kekhusuan beliau adalah dapat memberikan pelatihan Privat, sehingga peserta dari satu Rumah Sakit dapat memahai lebih jelas dan detail. Pola ini dinamakan Action Oriented Training, yaitu menekankan peserta untuk dapat langsung mempraktekkan konsep yang didapat dari training. Hal ini dimungkinkan karena selain sebagai akademisi, Pak Rudy Suryanto adalah seorang konsultan dengan jam terbang tinggi:

A. RUMAH SAKIT

  1. Pelatihan Sistem Manajemen Rumah Sakit untuk Direktur (Privat)
  2. Pelatihan Penyusunan Rencana Strategis / Business Plan (Klasikal/Privat)
  3. Pelatihan Persiapan Menuju BLUD (Klasikal/Privat)
  4. Pelatihan Penyusunan RBA (Klasikal/Privat)
  5. Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan SAK (Klasikal/Privat)
  6. Pelatihan SPI dan Audit Internal Rumah Sakit (Klasikal/Privat)

B. PERGURUAN TINGGI

  1. Pelatihan Manajemen Keuangan Perguruan Tinggi (untuk bagian keuangan atau non keuangan)
  2. Pelatihan SPI dan Audit Internal Perguruan Tinggi (untuk SPI dan Non SPI)

C. SEKOLAH

  1. Pelatihan Manajemen Keuangan Sekolah
  2. Pelatihan Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Sekolah (RKAS)
  3. Pelatihan Pencatatan Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Sekolah
  4. Pelatihan Audit Keuangan Sekolah

D. BUMN & BUMD

01 Penerapan prinsip-prinsip GCG-BUMN

  1. A.01.1 Advance Good Corporate Governance

 02 Pengelolaan dan Pelaporan Keuangan – BUMN

  1. A.02.1 Pelatihan Mengukur Dampak IFRS untuk Pelaporan BUMN
  2. A.02.2 Step by Step IFRS untuk BUMN
  3. A.02.3 Basic Finance & Accounting For Non Finance
  4. A.02.4 Advance Accounting For Decision Making
  5. A.02.5 Financial Management for Non Financial (FINNON)

 03 Manajemen Aset-BUMN

  1. A.03.1 Aset Management – PAS 55
  2. A.03.2 Effective Cash Management
  3. A.03.3 Procurement and Inventory Management
  4. A.03.4 Account Receivable and Collection Management

 04 Manajemen Kinerja – BUMN

  1. A.04.1 Performance Management using Balanced Scorecard

 05 Audit Internal Berbasis Resiko – BUMN

  1. A.05.1 Pelatihan Penguatan SPI sesuai dengan Enterprise Risk Management
  2. A.05.2 Audit Internal Berbasis Resiko untuk BUMN
  3. A.05.3 Audit Keuangan berbasis ISA
  4. A.05.4 Basic Audit Training for Non Auditor
  5. A.05.5 Audit Pengadaan – Procurement Audit
  6. A.05.6 Fraud Audit & Akuntansi Forensik

 06 Pengelolaan PKBL – BUMN

  1. A.06.1 Pelaporan PKBL berbasis PSAK ETAP

 07 Pengelolaan Masa Persiapan Pensiun – BUMN

  1. A.07.1 Pelatihan Persiapan Memasuki Masa Pensiun

E. PUSKESMAS

  1. Sosialisasi PUSKESMAS BLUD
  2. Pelatihan Puskesmas Menuju BLUD
  3. Pelatihan PASKA PUSKESMAS BLUD
  4. Pelatihan Penyusunan RBA Puskesmas BLUD
  5. Pelatihan Penyusunan Laporan Keuangan BLUD

F. DANA BERGULIR BLUD

  1. Pelatihan Dana Bergulir Menuju BLUD
  2. Pelatihan Paska UPDB BLUD
  3. Pelatihan SPI UPDB BLUD

G. DESA DAN BUMDES

  1. Sosialisasi Implementasi UU DESA
  2. Pelatihan Penyusunan RPJMDes
  3. Pelatihan Penyusunan APBDes dan Lap Keuangan Desa
  4. Pelatihan Pendamping Desa
  5. Pelatihan Pengelolaan BUMDES
  6. Pelatihan Evaluasi dan Monitoring Desa

 H. NIRLABA & LKM

  1. Penyusunan Rencana Strategis untuk LSM
  2. Pembukuan Sederhana untuk LSM
  3. Project Management LSM
  4. Audit Kinerja LSM
  5. Sosialisasi UU Lembaga Keuangan Mikro

I. PERSONAL FINANCE

  1. Sosialisasi Literasi Keuangan
  2. Pelatihan Keuangan untuk Kelompok Petani (GAPOKTAN)

J. UMKM

  1. Sosialisasi UMKM Naik Kelas
  2. Literasi Keuangan untuk UMKM
  3. Dasar-Dasar Manajemen untuk UMKM
  4. Pembukuan Sederhana untuk UMKM
  5. Audit Kinerja UMKM
  6. Penyusunan SOP untuk UMKM
  7. Pelatihan Software Akuntansi UMKM
  8. Pembuatan Website untuk UMKM

Apabila ingin mengundang Bapak Rudy Suryanto silahkan hubungi rudy @ syncore.co.id atau 081-2299-111-97.

Untuk CV lengkap dan gambaran materi bisa di download di CV NARASUMBER PELATIHAN & KONSULTASI RUDY SURYANTO 2015

 

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s